Kembang Goyang
by : Rudy Choirudin

Bahan :
190 gr tepung beras
250 ml santan
2 butir telur
50 gr gula halus
Garam secukupnya
Minyak goreng secukupnya
Cara Membuat :
Cemilan tradisional ini cocok disajikan sebagai temen nonton TV, apalagi saat demam World Cup gini. Tinggal celup cetakan berlumur adonan ke dalam minyak panas, dan hasilnya ..... tarraaaa .....

Bahan :
190 gr tepung beras
250 ml santan
2 butir telur
50 gr gula halus
Garam secukupnya
Minyak goreng secukupnya
Cara Membuat :
- Kocok telur bersama gula halus, masukkan tepung beras, santan, dan garam.
- Aduk-aduk hingga licin.
- Celupkan cetakan kembang goyang ke dalam minyak panas.
- Diamkan sebentar sampai cetakan panas.
- Celupkan cetakan yang sudah panas ke dalam adonan, usahakan jangan tertutup semua.
- Celupkan kembali ke dalam minyak.
- Bila adonan mulai mengering, cetakan digoyang-goyang hingga adonan lepas.
- Lakukan hal ini sampai adonan habis.
- Setelah dingin, simpan dalam toples kedap udara.
Labels: Snacks
4 Comments:
At 7:08 PM,
Muthia said…
Assalamu'alaikum,
Kebetulan nyari resep kembang goyang, kebetulan dpt dari blongnya ibu, jadi senang banget eh!
Salam kenal dari Muthia
At 6:42 PM,
Lia said…
Assalamu'alaikum,
Salam kenal, saya sedang browser resep kembang goyang. Boleh dunk bagi-bagi ilmu kembangnya. Terima kasih.
Lia
Ummi Rara dan Syifa
At 11:05 AM,
KinKookin said…
Salam kenal Rhien,
Saya suka bentuk rama-rama...tidak pernah lihat di sini.
Kin
Kuala Lumpur
At 5:26 AM,
Unknown said…
sis salam kenal...
mau tanya cetakan kembang goyangnya beli di jogja y? di toko mana (mohon info).ditunggu balasannya. tq banyak
Post a Comment
<< Home